“Evaluasi Kinerja Pengawasan SPI Tahun 2025 dan Perencanaan Program Kerja Tahun 2026”

Rapat Evaluasi Pengawasan Satuan Pengawasan Internal (SPI) Tahun 2025 dan Penyusunan Program Kerja Tahun 2026 dilaksanakan pada Senin, 5 Januari 2026, bertempat di Ruang Sekretariat SPI Lantai 3 Gedung Rektorat Universitas Mataram (UNRAM). Kegiatan ini dihadiri oleh  Tim SPI sebagai forum koordinasi dan konsolidasi internal dalam rangka meningkatkan efektivitas fungsi pengawasan. Rapat dibuka Read More…

Optimalisasi Perencanaan BLU, RBA 2026 Direviu untuk Tingkatkan Kualitas Anggaran

Jumat, 12 Desember 2025 – Universitas Mataram (Unram) melaksanakan kegiatan reviu Rencana Bisnis dan Anggaran (RBA) Tahun 2026 sebagai bagian dari komitmen universitas dalam mengoptimalkan perencanaan dan pengelolaan keuangan Badan Layanan Umum (BLU). Kegiatan ini dilaksanakan secara daring melalui Zoom Meeting dan melibatkan jajaran pimpinan universitas serta unit-unit strategis yang berperan lRead More…

Hasil Penilaian PIPK Universitas Mataram Tahun 2025: Mendorong Tata Kelola yang Lebih Akuntabel

Pada Jum’at, 5 Desember 2025, telah dilaksanakan pertemuan terkait Penilaian Pengendalian Intern atas Pelaporan Keuangan (PIPK) Universitas Mataram Tahun 2025. Kegiatan tersebut berlangsung di Ruang Sekretariat SPI, Lantai 3 Gedung Rektorat Universitas Mataram. Pertemuan ini dihadiri oleh Ketua Tim Penilai PIPK, (Wirawan), bersama dua Anggota Penilai PIPK (Iman dan Andika). Agenda utama pertemuan Read More…

SPI Gelar Rapat Internal: Tiga Kajian Utama Jadi Fokus Pembahasan

Rapat internal Satuan Pengawasan Internal (SPI) Universitas Mataram yang diselenggarakan pada 28 November 2025 berlangsung di Ruang Sekretariat SPI Lantai 3. Rapat ini dipimpin oleh Sekretaris SPI (Wirawan) dan dihadiri dua anggota SPI (Haeruman dan Ari). Fokus pembahasan tertuju pada tiga kajian yang tengah diproses untuk memberikan rekomendasi penguatan tata kelola di lingkungan Universitas MataRead More…

Penguatan Kesiapan Data: Rapat Tindak Lanjut Permintaan BPK RI

Pada 26 November 2025, telah dilaksanakan rapat tindak lanjut permintaan data dari BPK RI bertempat di Ruang Sekretariat SPI, Lantai 3 Rektorat Universitas Mataram. Rapat ini dihadiri oleh Ketua SPI, Sekretaris SPI, serta seluruh tim terkait, meliputi Tim Anggaran PNBP, Tim Non-PNBP, Tim AKLAP, Tim Keuangan, Tim Perpajakan, Tim Inventaris, Tim Pengelolaan BMN, dan Tim Keuangan. Pertemuan ini beRead More…

Berbagi Praktik Baik, Unram Jadi Tujuan Studi Tiru RSPTN Universitas Sam Ratulangi Manado

Mataram, 11–12 November 2025 – Universitas Mataram (Unram) menerima kunjungan dari Universitas Sam Ratulangi (UNSRAT) Manado dalam rangka kegiatan studi tiru pengelolaan Rumah Sakit Pendidikan Tinggi Negeri (RSPTN). Kegiatan berlangsung selama dua hari, yaitu Selasa hingga Rabu (11–12 November 2025) Pada hari pertama (Selasa, 11 November 2025), kegiatan berlangsung di Ruang Sidang Rektor Read More…

Sinergi Penguatan Tata Kelola: SPI Unram Bahas Audit Kelembagaan Universitas Mataram

Kamis, 6 November 2025– Dalam upaya memperkuat tata kelola dan meningkatkan akuntabilitas di lingkungan Universitas Mataram (Unram), Satuan Pengawasan Internal (SPI) menggelar rapat internal yang berfokus pada pembahasan audit kelembagaan. Kegiatan ini berlangsung di ruang rapat SPI Unram dan dihadiri oleh Ketua SPI (Abdullah), Sekretaris SPI (Wirawan) dan tiga Anggota SPI (Haeruman, Ari dan AidRead More…

BPK LAKUKAN UJI PETIK ATAS PENGELOLAAN AKREDITASI PROGRAM STUDI DI UNRAM

Mataram, 4 November 2025 — Badan Pemeriksa Keuangan Republik Indonesia (BPK RI) melaksanakan kegiatan Uji Petik Atas Pengelolaan Akreditasi Program Studi di Universitas Mataram (Unram). Kegiatan yang berlangsung di Ruang Sidang Senat Unram ini dihadiri oleh tim BPK, perwakilan Lembaga Layanan Pendidikan Tinggi (LLDIKTI) Wilayah VIII, serta pimpinan dan unit-unit terkait di lingkungan Unram. AcarRead More…

SPI Unram Gelar Exit Meeting Evaluasi Pengelolaan Klinik dan PAUD Unram

Mataram, 31 Oktober 2025 — Satuan Pengawasan Internal (SPI) Universitas Mataram menggelar Exit Meeting bersama pengelola Klinik dan PAUD Unram di ruang Sekretariat SPI. Pertemuan ini dihadiri oleh Ketua SPI (Abdullah), Sekretaris SPI (Wirawan), Anggota SPI (Ari dan Mukmin) serta perwakilan pengelola Klinik (Azra’i) dan Pengelola PAUD (Ayiq) sebagai tindak lanjut atas hasil audit yang telah dilRead More…

Rapat Koordinasi Internal SPI Unram Terkait Laporan Audit Klinik dan PAUD

Satuan Pengawasan Internal (SPI) Universitas Mataram melaksanakan rapat koordinasi internal pada Selasa, 29 Oktober 2025, bertempat di Ruang Sekretariat SPI Universitas Mataram. Rapat ini dihadiri oleh Ketua SPI, Sekretaris, dan anggota SPI dengan agenda utama membahas hasil audit terhadap pengelolaan PAUD dan Poliklinik Universitas Mataram. Dalam pembahasan terungkap bahwa lembaga PAUD telah lamaRead More…