Dokumentasi Kegiatan

STUDI TIRU SPI UNRAM SPI UNTAN PONTIANAK TERKAIT MANAJEMEN RESIKO PTN
PEMBINAAN PENANGANAN KERUGIAN NEGARA OLEH DIRJEN PERBENDAHARAAN KEMENTRIAN KEUANGAN RI 
BENCMARK SPI UNRAM KE SPI UNIVERSITAS NEGERI MAKASSAR
MUSYAWARAH NASIONAL FORUM SPI PTN INDONESIA

Pemaparan Hasil Reviu LAKIN Unram

  (Senin, 18/3/2024), SPI Unram mengadakan kegiatan Rapat Pemaparan Hasil Reviu Laporan Akuntabilitas Kinerja (LAKIN) Universitas Mataram Tahun 2023 yang dilaksanakan pada hari Senin, 18 Maret 2024 bertempat di ruang SP4 Rektorat Unram. Kegiatan tersebut dihadiri oleh Kepala Biro Perencanaan dan Kerjasama, Ketua Pokja Perencanaan Evaluasi Program dan Anggaran,Tim Penyusun LAKIN, KetuaRead More…

SPI Melakukan Reviu LAKIN Unram Tahun 2023

(Kamis, 14/3/2024), SPI Unram mengadakan kegiatan Rapat Reviu Laporan Akuntabilitas Kinerja (LAKIN) Tahun 2023, kegiatan tersebut bertempat di ruang Sekretariat SPI Unram. Kegiatan tersebut dihadiri oleh Ketua dan Sekretaris berserta beberapa Anggota SPI Unram, rapat diawali dengan sambutan dari Bapak Abdullah Zainuddin, ST., MT. selaku Ketua SPI Unram, kemudian dilanjutkan oleh Bapak Wirawan Read More…

SPI menggelar Bimtek Implementasi PIPK

(Rabu, 10/1/2024), dalam rangka meningkatkan kualitas laporan keuangan, SPI Unram menggelar bimbingan teknis tentang Implementasi Pengendalian Internal Pelaporan Keuangan (PIPK), bertempat di ruang sekretariat SPI Unram. Kegiatan bimtek dimulai pukul 09.00 sampai selesai dengan dihadiri oleh Tim PIPK Unram dan Tim SPI Unram. Narasumber dalam kegiatan tersebut, yakni Wirawan Suhaedi, SE., M.Ak.Read More…

Rapat Kerja SPI Awal Tahun 2024

  (Senin, 9/1/2024), SPI Unram mengadakan kegiatan Rapat Awal tahun 2024, kegiatan tersebut bertempat di ruang Sekretariat SPI Unram. Kegiatan tersebut dihadiri oleh Ketua dan Sekretaris berserta semua Anggota SPI Unram, rapat diawali dengan sambutan dari Bapak Abdullah Zainuddin, ST., MT. selaku Ketua SPI Unram, kemudian dilanjutkan dari Bapak Wirawan Suhaedi, SE., M.Ak. selaku sekretarisRead More…

Kunjungan Kerja SPI Universitas Mataram Ke SPI Universitas Sebelas Maret (UNS)

Perguruan Tinggi Negeri di Indonesia terbagi menjadi 3 yaitu PTN Satker, PTN BLU dan PTNBH. Saat ini, Unram menjadi salah satu Perguruan Tinggi Badan Layanan Umum (BLU) yang didorong oleh Kemendikbudristek untuk bertranformasi menjadi Perguruan Tinggi Badan Hukum (PTNBH). PTNBH merupakan perguruan tinggi yang diberikan kewenangan luas dalam mengelola kegiatan akademik dan keuangannya. Dalam ranRead More…

Benchmarking SPI Universitas Trunojoyo Madura ke Universitas Mataram

Kamis, (9/11/2023) Satuan Pengawas Internal (SPI) Universitas Mataram menerima kunjungan Sudi Banding dari Tim SPI Universitas Trunojoya Madura (UTM) berjumlah 7 (Tujuh) Orang di Ruang Sekretariat SPI Lantai III Gedung Rektorat Unram. Kunjungan diterima langsung oleh Ketua SPI Unram (Abdullah Zainuddin, ST., MT.), Sekretaris SPI Unram (Wirawan Suhaedi, SE., M.Ak.) beserta Anggota SPI Unram. KegiatRead More…

Rapat Koordinasi Tindak Lanjut Laporan Pemeriksaan Remunerasi Tahun 2022

(31/3/2023),  untuk mengukur kinerja poin-poin remunerasi semester gasal (Juli – Desember Tahun 2022), SPI telah melaporkan laporan tersebut kepada Rektor dan pejabat terkait. Dalam rangka menindaklanjuti hasil pemeriksaan SPI, pihak Rektorat menyelenggarakan Rapat Koordinasi Tindak Lanjut Laporan Hasil Audit Remunerasi Tahun 2022 di Ruang Sidang Utama Rektorat Unram, kegiatan tersebut dihadRead More…

Studi tiru SPI UNRAM ke SPI UNTAN atas Pengelolaan Manajemen Resiko PTN

(03/11/2022) SPI Universitas Mataram melakukan studi tiru ke SPI Universitas Tanjungpura Pontianak terkait pengelolaan Manajemen Resiko PTN. Paparan materi Manajemen Resiko langsung disampaikan oleh Dr. Witarsa, M.Si yang menjelaskan pentingnya melakukan pemetaan atas Manajemen Resiko di PTN sehingga akan mempermudah sektor-sektor mana saja yang perlu mendapatkan perhatian khusus dan memudahkan daRead More…

Peninjauan Penghapusan BMN Berupa Bangunan

(20/10/2022) SPI Universitas Mataram melakukan peninjuan ke lapangan atas Pengahapusan BMN berupa Bangunan Rumah Dinas di Jl. Pendidikan Gomong Mataram. Peninjauan dilakukan untuk memastikan proses yang dilakukan telah sesuai dengan prosedur dan aturan yang berlaku, sehingga kedepannya diharapkan tidak ada masalah yang akan timbul dari kegiatan tersebut. Read More…

Monev atas Bantuan Pengelolaan Sapi PT. Bank CIMB Niaga, Tbk., ke Univerversitas Mataram

SPI melakukan Monitoring dan Tindaklanjut ke lapangan atas Bantuan Pengelolaan Sapi PT. Bank CIMB Niaga, Tbk., ke Univerversitas Mataram yang wakili oleh Fakultas Peternakan dan Mitra Pemeliharaan Sapi adalah Kelompok Peternak Pantang Mundur di Dusun Nyerot, Desa Nyerot, Kecamatan Jonggat, Kabupaten Lombok Tengah.  Pengelolaan Sapi menggunakan skema  bagi hasil dari keuntungan hasil penjualan daRead More…